-->
close
Belajar Qiroat
Skip to main content



  Cari info seputar Banjarmasin dan Kalsel

Perumahan Murah di Handil Bakti: Lily Permata Indah, Rp 128.000.000,-




PERUMAHAN MURAH DI HANDIL BAKTI: LILY PERMATA INDAH

Kawasan Handil Bakti, Barito Kuala akhir-akhir ini semakin ramai saja. Hal itu tak lepas dari semakin banyaknya perumahan yang dibangun di sana.

Yang menarik, harga jual rumah-rumah tersebut relatif lebih murah ketimbang harga rumah di Banjarmasin.

Bicara soal perumahan murah di Handil Bakti, kali ini akan kami paparkan perumahan murah yang bernama Lily Permata Indah.

Adapun harga rumah di kawasan ini dibanderol mulai dari Rp 128 juta.

Berikut ini akan dipaparkan selengkapnya mengenai perumahan murah yang ada di kawasan Handil Bakti tersebut.


Jenis Properti


Rumah




Deskripsi

Dijual rumah dengan harga murah di Perumahan Lily Permata Indah, dengan spesifikasi:

- Pondasi: galam cerucuk 4 batang, sloof ulin, tongkat ulin 10 x 10

- Dinding: pasang bata, diplester, diplamir, dicat
- Lantai dalam: papan ulin, cor semen
- Lantai teras: papan ulin, keramik 40 x 40 cm
- Atap: rangka kayu, atap seng warna
- Plafond: kalsiboard luar dalam
- Kusen dan pintu: kusen ulin, pintu panil kayu, jendela kayu
- Kamar mandi / WC: lantai cor semen, kloset jongkok, septitank
- Listrik: standar PLN (900 watt)
- Sumber air: sumur gali
- Sertifikat: Hak Guna Bangunan (SHGB)
- Luas kavling tanah: 10m x 12m = 120m2.


Tipe

36


Harga (per September 2017)


Tipe 36:


Cash: Rp 128.000.000,-

Kredit:
Uang Muka: Rp 6.400.000,-
Pokok kredit: Rp 121.600.000,-
Angsuran:
- 10 tahun: Rp 1.312.500,-
- 12 tahun: Rp 1.143.300,-
- 15 tahun: Rp    976.300,-
- 20 tahun: Rp    813.200,-


Keterangan:
  • Uang pendaftaran Rp 500.000,- dibayarkan saat pemesanan unit dan berlaku selama 10 hari
  • Persetujuan jumlah plafon KPR, suku bunga, jangka waktu, dan lainnya merupakan wewenang penuh dari pihak luar
  • Apabila nasabah tidak dapat melengkapi berkas dalam waktu 1 bulan dan tidak ada kabar sama sekali akan dianggap mengundukan diri.

Harga jual sudah termasuk:
1. Biaya pemecahan Sertifikat Hak Guna Bangunan (SHGB)
2. Biaya Akta Jual Beli dan Balik Nama Sertifikat di Notaris
3. Penyambungan listrik (realisasi sepenuhnya tergantung dari PLN)
4. Pembuatan sumur gali dan mesin pompa air
5. Biaya Perolehan Hak Atas Tanah dan Bangunan (BPHTB)
6. Biaya pengurusan KPR (provisi, administrasi, asuransi, dll).

Harga jual belum termasuk:
1. Biaya peningkatan sertifikat dari SHGB ke SHM
2. Biaya pemasangan PDAM.

Persyaratan pengajuan KPR:
1. Fotokopi KTP suami dan istri: 2 lembar
2. Fotokopi Kartu Keluarga: 2 lembar
3. Fotokopi Surat Nikah / Surat Keterangan Belum Menikah (dari kelurahan): 2 lembar
4. Fotokopi NPWP: 2 lembar
5. Pas foto 3 x 4 berwarna suami dan istri: 2 lembar
6. Fotokopi tabungan Batara (bank BTN): 2 lembar
7. Formulir bank (diambil di kantor pemasaran).


Persyaratan Tambahan:

PNS/TNI/POLRI:
1. Fotokopi Karpeg / Kartu Anggota: 2 lembar
2. Fotokopi SK Awal dan SK Akhir: 2 lembar
3. Fotokopi slip gaji: 2 lembar.

Pegawai Swasta:
1. Fotokopi slip gaji: 2 lembar
2. Fotokopi Surat Keterangan Kerja: 2 lembar.

Wirausaha:
1. Surat Keterangan Usaha: 2 lembar
2. Surat Keterangan Penghasilan (dari kelurahan): 2 lembar.

Alamat

Kantor Pemasaran:

Jalan Trans Kalimantan KM 9, Handil Bakti



Kabupaten


Barito Kuala



Untuk info lengkapnya silahkan datangi langsung ke alamat perumahan tersebut.


Baca Juga
VR Headset Murah di SHOPEE
Gambar Produk
Shinecon VR Box Imax Giant Screen Virtual Reality
Rp84.900
BELI SEKARANG
Gambar Produk
Shinecon VR Box Imax Giant Screen White
Rp89.900
BELI SEKARANG
Gambar Produk
Shinecon VR Box Imax + Remote VR (White)
Rp137.900
BELI SEKARANG
Gambar Produk
Shinecon VR Box Imax Giant Screen White
Rp89.900
BELI SEKARANG
Gambar Produk
Shinecon VR Box Imax + Headphone (White)
Rp210.900
BELI SEKARANG
Author Image

Author